Al-Quran Online ini, ajakan untuk mendalami AlQuran sambil mencari ridho dan cinta Allah semata
Daftar Akar Kata Pada AlQuran

Setiap Huruf arab ini dapat diklik untuk diperdalam maknanya

فَإِنَّهُۥ نَزَّلَهُۥ عَلَىٰ قَلْبِكَ بِإِذْنِ الـلَّـهِ

maka sesungguhnya dia (dia) telah membawanya turun atas/terhadap hatimu dengan seizin Allah

Al-Baqarah:97

وَمَا هُم بِضَآرِّينَ بِهِۦ مِنْ أَحَدٍ إِلَّا بِإِذْنِ الـلَّـهِ

dan tidak mereka dengan mudharat dengannya dari seorang kecuali dengan seizin Allah

Al-Baqarah:102

كَم مِّن فِئَةٍ قَلِيلَةٍ غَلَبَتْ فِئَةً كَثِيرَةًۢ بِإِذْنِ الـلَّـهِ

berapa banyak dari golongan yang sedikit (ia) mengalahkan golongan sangat banyak dengan seizin Allah

Al-Baqarah:249

فَهَزَمُوهُم بِإِذْنِ الـلَّـهِ

maka mereka mengalahkan mereka dengan seizin Allah

Al-Baqarah:251

كَهَيْـَٔةِ الطَّيْرِ فَأَنفُخُ فِيهِ فَيَكُونُ طَيْرًۢا بِإِذْنِ الـلَّـهِ

seperti bentuk burung-burung maka/lalu meniupkan kedalamnya maka adalah burung-burung dengan seizin Allah

Ali-Imran:49

وَأُبْرِئُ الْأَكْمَهَ وَالْأَبْرَصَ وَأُحْىِ الْمَوْتَىٰ بِإِذْنِ الـلَّـهِ

dan aku menyembuhkan orang buta dan orang berpenyakit sopak dan aku menghidupkan kematian dengan seizin Allah

Ali-Imran:49

وَمَا كَانَ لِنَفْسٍ أَن تَمُوتَ إِلَّا بِإِذْنِ الـلَّـهِ

dan tidak (dia) adalah bagi seseorang bahwa akan mati kecuali/melainkan dengan seizin Allah

Ali-Imran:145